Ramalan Jayabaya Sebut Pulau Jawa akan Terbelah Jadi 2 Jika Hal Besar Ini Terjadi, Berkaitan dengan Politik?

- 18 Desember 2021, 09:24 WIB
Potret Gunung Semeru. Ramalan Jayabaya ungkap kondisi Pulau Jawa.
Potret Gunung Semeru. Ramalan Jayabaya ungkap kondisi Pulau Jawa. /Dok. ANTARA

PR TASIKMALAYA - Jayabaya merupakan Raja yang memerintah Kediri pada tahun 1135-1157 masehi.

Salah satu yang paling dikenal dari Jayabaya adalah ramalannya akan masa depan Indonesia.

Salah satu ramalan Jayabaya adalah, mengenai kejadian besar ketika Pulau Jawa akan terbelah menjadi dua.

Menurut ramalan Jayabaya tersebut, Pulau Jawa akan terbelah menjadi dua jika ada peristiwa besar yang akan terjadi.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Ungkap Karakter Diri Anda Hanya dari Gambar yang Disukai, Salah Satunya Tertutup

Hal tersebut tercantum dalam salah satu bait yang terkenal di dalam ramalan Jayabaya.

Ramalan tersebut menyebutkan, jika Pulau Jawa di masa depan akan terbagi menjadi dua bagian yaitu Timur dan Barat.

Kemudian muncul berbagai dugaan yang menyebutkan, jika terbelahnya Pulau Jawa itu dapat disangkut pautkan dengan peristiwa erupsi Gunung Semeru.

Akan tetapi, seperti yang dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari kanal YouTube Tagar Misteri pada 18 Desember 2021, para sejarawan dan ahli Geologi menyebut jika Gunung Semeru, Arjuno, dan Merapi bukan menjadi penyebabnya.

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Youtube Tagar Misteri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x