Akad Rizky Billar dan Lesti Kejora Digelar di Hari Asyura, Ustaz Adam Singgung Kejadian Berdarah dalam Islam

- 17 Agustus 2021, 14:45 WIB
Ustaz Adam menyoroti akad nikah Rizky Billar dan Lesti Kejora di hari Asyura hingga singgung kejadian berdarah.
Ustaz Adam menyoroti akad nikah Rizky Billar dan Lesti Kejora di hari Asyura hingga singgung kejadian berdarah. /Tangkap layar YouTube.com/Adam History

PR TASIKMALAYA - Kabar tidak sedap soal akad nikah Rizky Billar dan Lesti Kejora di hari Asyura sampai ke telinga Ustaz Adam.

Ustaz Adam diminta berpendapat soal rumor bahaya akad nikah Rizky Billar dan Lesti Kejora digelar pada hari tersebut.

Pasalnya, netizen mengaitkan akad nikah Rizky Billar dan Lesti Kejora dengan kejadian mati syahid sahabat Nabi Muhammad SAW.

Baca Juga: Bongkar Curhatan Aurel Hermansyah, Krisdayanti Singgung Masalah Kecocokan hingga Rahasia Kasur

Berikut pertanyaan fans Lesti Kejora dan Rizky Billar (Leslar) kepada Ustaz Adam seputar pernikahan mereka.

"Pak Ustaz tolong kasih pencerahan tentang hari mereka (Rizky Billar dan Lesti Kejora) yang pro kontra," tanya fans Lesti Kejora dan Rizky Billar.

"Ada yang khawatir karena mitos malam satu suro itu dilarang, tapi ada yang bilang bagus," sambungnya.

Baca Juga: HUT ke-76 RI, 12.164 Narapidana Jawa Barat Akan Dapat Remisi, di Antaranya dari Lapas Sukamiskin

Namun, banyak juga netizen yang memuji pilihan Rizky Billar dan Lesti Kejora menikah di hari Asyura.

Halaman:

Editor: Arman Muharam

Sumber: YouTube Adam History


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x