Beredar Video Klarifikasi COD antara Konsumen dan Kurir di Palembang

- 11 Juni 2021, 20:55 WIB
Ilustrasi. Klarifikasi konsumen atas kesalahpahaman yang terjadi dengan kurir saat COD
Ilustrasi. Klarifikasi konsumen atas kesalahpahaman yang terjadi dengan kurir saat COD /Pixabay/EmAji/

Akun tersebut menegaskan, salah satunya dalam hal ‘Belanja Online’ menggunakan metode COD.

“Terutama semua hal yang terkait "BELANJA ONLINE" menggunakan metode COD,” ujarnya lagi.

Baca Juga: Pernikahannya dengan Kalina Ocktaranny di Ujung Tanduk, Ini 4 Nasihat Mbak You Untuk Vicky Prasetyo

“Pembeli harus faham serta teliti dalam memesan barang, penjual harus amanah dan barang yang dijual harus sesuai dengan apa yang di iklankan,” tuturnya menjelaskan.

Akun itu juga memberi masukan kepada kurir barang yang dipesan secara online agar lebih sabar, dan tetap santun melayani konsumen.

“Untuk kurir agar tetap sabar dan santun dalam melayani pembeli,” katanya.

Baca Juga: Raffi Ahmad Pilih Ayu Ting Ting Dibanding Laudya Cynthia Bella, Suami Nagita Slavina: Hati yang Berbicara

“Dan untuk keseluruhan agar tetap bijak dan sabar dalam mengatasi setiap permasalahan,” tuturnya mengingatkan semua pihak.

Secara bijak, akun itu menyatakan tidak ada masalah yang tidak memiliki jalan keluar.

“Tidak ada permasalahan yang tidak ada jalan keluar,” ujar akun tersebut.    

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah