Simak Cara Daftar BPNT 2023 Lewat HP untuk Bisa Cairkan Bansos Rp200.000

- 24 Agustus 2023, 06:00 WIB
Simak cara daftar BPNT 2023 secara online lewat HP di aplikasi Cek Bansos
Simak cara daftar BPNT 2023 secara online lewat HP di aplikasi Cek Bansos /Kemensos

PR TASIKMALAYA - Masyarakat yang merasa termasuk dalam kategori keluarga miskin atau rentan miskin akan memperoleh bantuan sosial (bansos) dari pemerintah, yang salah satunya Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) atau Kartu Sembako. 

Namun untuk mendapat bansos tersebut, masyarakat harus mendaftar terlebih dahulu agar terdata di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS). Oleh sebab itu artikel ini menyediakan informasi cara daftar BPNT 2023 secara online. 

Pendaftaran BPNT 2023 secara online ini bisa dilakukan menggunakan handphone (HP) di aplikasi Cek Bansos yang bisa diunduh lewat Play Store. 

Sebelum itu, perlu diketahui bahwa bansos Kartu Sembako merupakan program yang biasa disalurkan setiap tahun oleh Kementerian Sosial (Kemensos). 

Baca Juga: Link Nonton Drama Destined With You Episode 1: Lengkap dengan Jadwal dan Jam Tayangnya

Setiap penerima berhak mendapat bantuan BPNT ini sebesar Rp2,4 juta per tahun yang dicairkan setiap bulan sebesar Rp200.000. 

BPNT Kartu Sembako diberikan untuk membantu mengurangi beban pengeluaran masyarakat miskin atau rentan miskin, sehingga bantuan tersebut harus dibelanjakan untuk keperluan sehari-hari. 

Untuk mendapat BPNT Kartu Sembako, masyarakat bisa mendaftar terlebih dahulu melalui aplikasi Cek Bansos, berikut tata caranya: 

Baca Juga: Jelang Pemilu 2024, KPK Tetap Akan Jalani Penangan Korupsi Secara Profesional

Halaman:

Editor: Wulandari Noor


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x