Daftar Online Pinjaman KUR BRI 2023 Tanpa Ribet untuk Modal Usaha dan Tips Jitu Agar Disetujui

- 8 April 2023, 14:10 WIB
Ilustrasi - Simak cara mengajukan pinjaman Kredit Usaha Rakyat atau KUR BRI secara online untuk mendapatkan pinjaman modal usaha.
Ilustrasi - Simak cara mengajukan pinjaman Kredit Usaha Rakyat atau KUR BRI secara online untuk mendapatkan pinjaman modal usaha. /Pixabay/Iqbal Nuril

PR TASIKMALAYA - Kredit Usaha Rakyat (KUR) adalah program bantuan modal dari pemerintah yang disalurkan melalui Bank Rakyat Indonesia (BRI) untuk para pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM).

Pinjaman KUR BRI 2023 saat ini tengah diburu oleh masyarakat yang memiliki usaha untuk mengembangkan bisnisnya dengan suntikan modal.

Oleh karenanya, pada kesempatan kali ini akan membahas tentang cara daftar online pinjaman KUR BRI 2023 beserta Informasi lainnya.

KUR BRI memiliki tiga program yang bisa dipilih oleh masyarakat sesuai kebutuhan usaha mereka. Tiap program tentunya memiliki jumlah maksimal pinjaman dan syarat yang berbeda-beda.

Baca Juga: Cara Cepat dan Mudah Diterima Pinjaman KUR BRI 2023

Maka dari itu, sebelum mendaftar alangkah baiknya simak dan pahami terlebih dahulu tentang tiga jenis program KUR.

Pertama ada KUR BRI Mikro yang menyediakan pinjaman hingga Rp50 juta untuk peminjam. Agar bisa lolos dan terpilih sebagai peminjam, kalian harus memiliki usaha minimal sudah aktif selama enam bulan.

Kedua, KUR Kecil Bank BRI dengan total maksimal pinjaman adalah Rp500 juta. Selain memiliki usaha, masyarakat juga tidak boleh sedang menerima kredit dari perbankan kecuali kredit konsumtif.

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: BRI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x