Simak! Cara Mudah Bayar Cepat Pakai QRIS Serta Keuntungannya

- 5 September 2022, 07:35 WIB
Ilustrasi. Cara mudah membayar QRIS.
Ilustrasi. Cara mudah membayar QRIS. /QRIS

PR TASIKMALAYA - QRIS merupakan singkatan dari Quick Response Code Indonesian Standard atau standar kode QR yang dimiliki oleh Indonesia.

QRIS adalah metode pembayaran non-tunai yang dikembangkan oleh Bank Indonesia (BI) dan Asosiasi Sistem Pembayaran Indonesia.

Jika ditilik dari sistem penggunaannya, QRIS dapat digunakan di mana saja, sesederhana saat melakukan pembayaran di toko, pedagang, warung, parkir, tiket wisata, hingga donasi.

Hal ini karena, saat mulai diluncurkan pada Agustus 2019, sampai saat ini lebih dari 20 juta merchant sudah gunakan QRIS sebagai alat pembayaran digital.

Baca Juga: Ini Deretan 10 Selebriti Korea yang Wajib Militer Tahun Ini!

90 persen di antaranya adalah pemilik UMKM

Pembayaran dengan QRIS dianggap memiliki banyak keuntungan, seperti dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari akun Instagram @Indonesiabaik.id.

Bermula dari kegunaannya yang bersifat universal yakni dapat dipakai di dalam maupun luar negeri (sudah bisa di 4 negara ASEAN).

Kemudian lebih gampang, serta aman karena dalam satu genggaman ponsel.

Baca Juga: Tes IQ: Sulit, Seberapa Jeli Kamu Menemukan 2 Ekor Anjing di Sini? Buktikan Bakat Super Teliti Dirimu!

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Indonesia Baik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x