Hoaks atau Fakta: Benarakah Jembatan Kalipucang Pangandaran Roboh Diterjang Banjir?

- 21 Oktober 2022, 10:15 WIB
ILUSTRASI - HOAKS - Beredar bideo di WhatsApp yang menyebut jika jembatan Kalipucang Pangandaran roboh akibat diterjang Air Citanduy.*
ILUSTRASI - HOAKS - Beredar bideo di WhatsApp yang menyebut jika jembatan Kalipucang Pangandaran roboh akibat diterjang Air Citanduy.* /Pixabay/Hans

HOAKS - Beredar bideo di WhatsApp yang menyebut jika jembatan Kalipucang Pangandaran roboh akibat diterjang Air Citanduy.*
HOAKS - Beredar bideo di WhatsApp yang menyebut jika jembatan Kalipucang Pangandaran roboh akibat diterjang Air Citanduy.* JABAR SABER HOAKS

Baca Juga: Shopee Rayakan Kampanye 11.11 Big Sale bersama Happy Asmara

Diketahui, video itu menunjukkan detik-detik jembatan di Sumba Timur, NTT yang roboh diterjang banjir pada 4 April 2021 lalu.

Diketahui, jembatan yang roboh diterjang banjir tersebut merupakan jembatan lama Kambaniru.

Maka dari itu, dapat dipastikan jika jembatan Kalipucang Pangandaran roboh akibat diterjang Air Citanduy adalah hoaks.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: JABAR SABER HOAKS


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x