Cek Fakta, Benarkah Setiap Sumur Resapan DKI Jakarta Bernilai Rp80 Juta?

- 18 Desember 2021, 12:49 WIB
Ilustrasi sumur resapan. Beredar kabar yang menyebut DKI Jakarta mengeluarkan anggaran per sumur resapan mencapai Rp80 juta, berikut selengkapnya.
Ilustrasi sumur resapan. Beredar kabar yang menyebut DKI Jakarta mengeluarkan anggaran per sumur resapan mencapai Rp80 juta, berikut selengkapnya. /ANTARA Foto/M Risyal Hidayat

PR TASIKMALAYA – Beredar kabar di media sosial Twitter berkaitan dengan program sumur resapan DKI Jakarta.

Kabar Twitter mengklaim bahwa biaya setiap sumur resapan DKI Jakarta menelan hingga Rp80 juta.

Akun Twitter @Flamboyan59 adalah yang mengabarkan klaim anggaran Rp80 juta per sumur resapan di DKI Jakarta tersebut.

Tak hanya mengklaim setiap sumur resapan bernilai Rp80 juta, akun Twitter itu juga menanyakan pertanggung jawaban Gubernur DKI Jakarta.

Baca Juga: Qatar Catat 4 Kasus Omicron Pertama, Tiga di Antaranya Sudah Vaksin Kedua

“Proyek 80 jt per sumur resapan Hasilnya kyk ginigini, ttg jawab nya gmn Pak Gub DKI ? ? Uang rakyat ini.”

Demikian unggahan akun Twitter pada 7 Desember 2021 tersebut. Unggahan itu menyertakan video 40 detik yang memperlihatkan rusaknya sumur resapan.

Hingga kini unggahan itu telah mendapat 730 retweet, 186 tweet kutipan,d an 1.883 suka dari pengguna lain.

Benarkah kabar tersebut?

Halaman:

Editor: Akhmad Jauhari

Sumber: Turn Back Hoax


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x