Cek Fakta: Benarkah Jalur Wisata Gunung Bromo Amblas? Simak Faktanya

- 25 November 2021, 16:35 WIB
Gunung Bromo. Beredar kabar jalur wisata ke Gunung Bromo di Probolinggo, Jawa Timur, amblas, begini cek faktanya hanya untuk Anda.
Gunung Bromo. Beredar kabar jalur wisata ke Gunung Bromo di Probolinggo, Jawa Timur, amblas, begini cek faktanya hanya untuk Anda. /Unsplash/Azhar Galih

PR TASIKMALAYA – Tersiar kabar di media sosial Facebook berkaitan dengan jalur wisata Gunung Bromo di Probolinggo.

Kabar di Facebook itu menyebut bahwa jalur wisata menuju Gunung Bromo amblas.

Adalah video yang diunggah di media sosial Facebook yang diklaim menunjukkan amblasnya jalur wisata Gunung Bromo tersebut.

”Jalur wisata gunung bromo amblas!“ demikian caption unggahan tersebut.

Baca Juga: Rocky Gerung Berikan Tanggapan Pedas Soal Viralnya Perkelahian Oknum Polisi dan TNI: Latar Belakang Lama

Akun Facebook yang mengabarkan soal jalur wisata Gunung Bromo itu adalah Holik Jayakusumah.

Video berdurasi 29 detik itu telah mendapat 35 react dan telah 4 kali dibagikan oleh pengguna Facebook lainnya.

Benarkah kabar tersebut?

Dikutip Pikiran-Rakyat.Tasikmalaya.com dari laman Turn Back Hoax, kabar itu adalah hoaks, kategorinya ialah konteks yang salah.

Halaman:

Editor: Akhmad Jauhari

Sumber: Turn Back Hoax


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x