Selain Gong Xi Fa Cai, Begini Cara Ucapankan Selamat Tahun Baru Imlek 2023 dalam Bahasa Mandarin

- 17 Januari 2023, 18:45 WIB
Kumpulan ucapan selamat Tahun baru Imlek 2023 dalam Bahasa Mandarin yang bisa digunakan selain kata Gong Xi Fa Cai.
Kumpulan ucapan selamat Tahun baru Imlek 2023 dalam Bahasa Mandarin yang bisa digunakan selain kata Gong Xi Fa Cai. /Pexels/HONG SON

PR TASIKMALAYA - Kata Gong Xi Fa Cai sangat identik dengan perayaan Tahun Baru Imlek 2023.

Namun, bagi Anda yang ingin mengucapkan selamat Tahun Baru Imlek 2023 dalam Bahasa Mandarin, ada kata lain selain Gong Xi Fa Cai untuk Anda kirimkan.

selain Gong Xi Fa Cai, Anda bisa mengucapkan selamat Tahun Baru Imlek 2023 dengan pilihan kata lain dalam Bahasa Mandarin.

Dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari China Highlights, cara ucapan selamat Tahun Baru Imlek 2023 dalam Bahasa Mandarin selain Gong Xi Fa Cai.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Gambar Pertama yang Dilihat Akan Ungkap Apakah Anda Termasuk Orang yang Berkomitmen

1. Xin Nián Hao/Sshin-nyen Haoww = Kebaikan Tahun Baru

2. Xin Nián Kuài Lè/Sshin-nyen Kwhy-ler = Kebahagiaan tahun Baru (cara formal)

3. Dà Jí Dà Lì /Daa-jee daa-lee = Semoga banyak keuntungan

Baca Juga: Persita Tangerang vs Persebaya Surabaya di BRI Liga 1, Ambisi Curi 3 Poin!

4. Wàn Shì Rú Yì/Wann-shrr roo-ee = Semoga semuanya baik-baik saja dengan Anda

5. Gong Xi Fa Cái /Gong-sshee faa-tseye = Kebahagiaan dan kemakmuran

Selain lima kalimat di atas, jika Anda ingin mengucapkan selamat Tahun Baru Imlek 2023 pada keluarga dan sahabat bisa menggunakan Xinnian Hao.

Baca Juga: Lirik Lagu Bukan Manusia - Marion Jola, Berkisah Tentang Toxic Relationship

Secara harfiah, Xinnian Hao memiliki arti "Kebaikan Tahun Baru" atau "Tahun Baru yang Baik".

Selain itu, Anda juga bisa menggunakan kata Xinnian Kuaile yang memiliki arti "Kebahagiaan Tahun Baru".

Dua kalimat di atas biasa digunakan sebagai sapaan formal yang biasanya digunakan untuk orang asing.***

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: China Highlights


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x