5 Tanda bahwa Anda Sedang Melawan Sifat Kepribadian Introvert yang Dimiliki

- 16 September 2022, 14:05 WIB
Simak tanda bahwa Anda sedang melawan kepribadian introvert yang Anda miliki.
Simak tanda bahwa Anda sedang melawan kepribadian introvert yang Anda miliki. /Pixabay/geralt

PR TASIKMALAYA - Menjadi seorang introvert mungkin bukan hal yang selalu menyenangkan.

Bahkan terkadang orang awam akan memandang sebelah mata sosok dengan kepribadian introvert.

Faktanya, penelitian telah menunjukkan bahwa mayoritas introvert lebih, memiliki skor lebih tinggi pada tes kecerdasan dan cenderung fokus daripada mayoritas ekstrovert.

Orang dengan kepribadian introvert yang membuat kurang tertarik kepada aktivitas sosial manjadi sebuah sorotan dan kerap dianggap kurang baik.

Baca Juga: Tes Psikologi: Menakjubkan! Orang dengan Pemilik Kuku Ini Ternyata Miliki Kepribadian Unik yang Terpendam

Dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Bustle, terkadang introvert bisa menjadi tidak sehat dan Anda percaya bahwa itu adalah hal yang perlu diatasi.

Lantaran hal tersebut, selalu ada introvert yang tidak sadar tengah melawan kepribadiannya sendiri.

Berikut ini adalah 5 tanda bahwa Anda sedang melawan kepribadian introvert.

1. Ketika Anda melakukan sesuatu yang canggung secara sosial, Anda memikirkannya selama berhari-hari

Halaman:

Editor: Yuliyanti Anggraeni

Sumber: bustle


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah