Tes Psikologi: Penasaran Apakah Kamu Introvert atau Ekstrovert? Yuk Cari Tahu dari Gambar yang Pertama Dilihat

- 21 Juni 2022, 08:54 WIB
Gambar tes psikologi ini bisa bongkar Anda termasuk orang introvert atau ekstrovert
Gambar tes psikologi ini bisa bongkar Anda termasuk orang introvert atau ekstrovert /Namastest

PR TASIKMALAYA – Kalau kamu masih ragu menentukan kepribadianmu introvert atau ekstrovert, maka tes psikologi ini sangat cocok untukmu.

Untuk mengikuti tes psikologi ini dan mengetahui apakah kamu introvert atau ekstrovert, tentu saja caranya sangat mudah.

Kamu hanya perlu melihat dengan baik gambar yang kami tampilkan di dalam tes psikologi ini.

Kalau sudah menentukan gambar sesuatu yang pertama dilihat dalam tes psikologi ini, sekarang saatnya kita ungkap maknanya seperti yang dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Namastest.

Baca Juga: Tes Fokus: 8 dari 10 Orang Salah, Uji Kemampuan Observasi, Dapatkan Temukan Hewan yang Bersembunyi?

Penjelasan tes psikologi introvert atau ekstrovert

1. Zebra

Kalau kamu pertama kali melihat zebra di dalam gambar, kemungkinan besar dirimu tipikal kepribadian ekstrovert.

Orang yang ekstrovert akan memiliki tambahan energi saat dirinya bisa bertemu dengan banyak orang.

Itulah mengapa tidak mengherankan jika mereka sangat suka bertemu dengan banyak orang.

Baca Juga: Tes Matematika: Rumit, Berani Pecahkan Soal Persamaan Berikut?

Orang yang ekstrovert juga cenderung mudah bosan.

Oleh karena itu, mereka yang ekstrovert cenderung tidak begitu menyukai rutinitas.

Karena mereka cenderung tidak menyukai rutinitas, dia selalu menginginkan untuk bisa melakukan berbagai hal baru.

Singkatnya, mereka sangat suka berpetualang.

Baca Juga: Kabar Baik! Informasi BSU 2022 Resmi dari Kemnaker, Cek Syarat dan Kriteria Penerima BLT Subsidi Gaji

Karena sangat suka bertemu dengan banyak orang, tidak jarang banyak yang menilai bahwa mereka tipikal orang yang sangat pandai bergaul.

Selain pandai bergaul, mereka juga sangat pintar dalam berkomunikasi.

Tidaklah mengherankan jika ekstrovert memiliki lingkaran pertemanan yang sangat luas.

2. Singa

Kebalikan dari zebra, kalau kamu melihat singa sudahlah pasti dirimu cenderung memiliki kepribadian yang introvert.

Baca Juga: Jadwal Acara TV Selasa, 21 Juni 2022: RCTI, GTV, MNC TV, Indosiar, Ada Film 'Ouija: Origin Of Evil'

Sebagai orang yang introvert, kamu sangat suka menghabiskan waktu sendiri.

Oleh karena itu, banyak orang yang menilai jika mereka sangat membatasi diri.

Padahal faktanya tidak demikian, menghabiskan waktu sendiri bagi introvert merupakan cara terbaik untuk mengembalikan energinya yang hilang setelah lelah melakukan aktivitas.

Kepribadian introvert juga tidak mudah untuk mengekspresikan perasaannya.

Baca Juga: Tes IQ: Awas Pohon Pintar yang Mengecoh! Kalau Teliti, Kamu Pasti Bisa Menemukan Banyak Rubah di Dalam Gambar

Itulah alasan mereka hanya memiliki lingkaran pertemanan yang sangat sedikit.

Meski teman mereka sedikit, introvert sangat pandai merawat dan mempertahankan hubungan untuk waktu yang sangat lama.

Ditambah lagi, sosok introvert merupakan tipikal individu yang sangat loyal dan setia.

Catatan: hasil dari tes psikologi ini tidak dapat dijadikan diagnosa.

Baca Juga: Tes IQ: Tebak! Orang Membeliku untuk Makan Tapi Tidak Pernah Dimakan, Apa Aku?

Kamu tetap harus melakukan konsultasi dengan psikolog profesional untuk mengetahui dan memahami kepribadian dirimu.***

Disclaimer: Untuk mencoba mengikuti atau mengakses tes Psikologi lainnya, kamu bisa mengaksesnya di https://tasikmalaya.pikiran-rakyat.com/tag/tes%20psikologi.

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: Namastest


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah