Tes Psikologi: Sangat Mudah! Uji Kecerdasan Anda dengan Melengkapi Puzzle yang Kosong

- 18 April 2022, 10:46 WIB
Simaklah tes psikologi berikut ini hntuk membuktikan kecerdasan Anda dengan mengisi puzzle kosong pada gambar.
Simaklah tes psikologi berikut ini hntuk membuktikan kecerdasan Anda dengan mengisi puzzle kosong pada gambar. /Mambee

PR TASIKMALAYA - Kali ini tes psikologi yang disuguhkan termasuk teka-teki yang mudah.

Meski terlihat mudah, namun tes psikologi ini tak banyak orang yang bisa menyelesaikannya.

Pada tes psikologi ini kecerdasan Anda benar-benar akan diuji.

Jadi, jawablah tes psikologi ini dengan benar untuk membuktikan bahwa Anda memiliki kecerdasan yang tinggi.

Baca Juga: Tes IQ: Tantangan 20 Detik! Bagaimana Agar Semua Gelas yang Berisi Air Itu Ditukar dengan Seimbang?

Dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Mambee, telah terdapat sebuah gambar yang menjadi bahan untuk menguji kecerdasan Anda.

Tampak dari gambar tersebut ada sebuah gurita besar yang lucu.

Namun di sudut kanan bawah terdapat sebuah puzzle yang hilang.

Anda harus mengisi kekosongan itu dengan salah satu dari 3 puzzle yang tersedia.

Baca Juga: Fakta Unik Eiichiro Oda Mangaka One Piece, Benarkah Bercita-cita Jadi Mangaka Sejak Umur Empat Tahun?

Ketiga puzzle itu memang sama-sama memiliki kemiripan, dimana adanya air serta rumput yang dianggap hilang.

Disinilah kecerdasan Anda akan diuji.

Pasalnya ketiga puzzle tersebut tampak mirip, hingga membingungkan Anda.

Jadi sudahkah Anda menemukan potongan puzzle yang tepat untuk mengisi gambar kosong di tes psikologi kali ini?

Baca Juga: Tes Logika: Cuma Orang Ber-IQ 140 atau Lebih yang Bisa Memecahkan Teka-Teki Ini! Tertarik Mencoba?

Gulir terus ke bawah untuk menemukan jawabannya.

Jika Anda memiliki kecerdasan dan teliti, seharusnya Anda bisa menebak bahwa puzzle kedua lah yang benar.

Jawaban tes psikologi.
Jawaban tes psikologi. Mambee

Pasalnya tak hanya 3 rumput yang terpotong, namun ujung dari tentakel gurita pun turut terpotong dengan sempurna yang menjadikan puzzle ini jawabannya.***

Disclaimer: Untuk mencoba mengikuti tes psikologi lain, maka Anda bisa mengaksesnya di https://tasikmalaya.pikiran-rakyat.com/tag/tes%20psikologi.

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Mambee


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah