6 Alasan Mengapa Orang dengan IQ Tinggi Sering Gagal dalam Hubungan Asmara

- 19 Maret 2022, 21:42 WIB
ilustrasi patah hati. IQ tinggi ternyata bisa menjadi penyebab seseorang kerap gagal dalam hubungan asmara, ini alasannya.
ilustrasi patah hati. IQ tinggi ternyata bisa menjadi penyebab seseorang kerap gagal dalam hubungan asmara, ini alasannya. /Pixabay

Mungkin terdengar kasar, tetapi itulah kenyataannya. Mereka percaya bahwa lebih baik menghindari daripada melihat ke bawah.

Kamu harus benar-benar menjadi pribadi yang menarik untuk bisa memutar balikan hati mereka.

Hal ini karena mereka lebih suka menyendiri daripada harus bersama dengan seseorang yang mereka anggap kurang menarik.

Baca Juga: Tes Psikologi: Kamu Merasa Memiliki IQ Tinggi? Cobalah Temukan Perbedaan dari Gambar Ibu dan Anak Ini

6. Terlalu Logis

Bagi mereka, pikiran adalah segalanya karena fakta dan logika bekerja lebih dari sekadar emosi.

Karenanya mereka tidak pernah mendengarkan kata hati mereka sendiri.

Sifat dingin mereka ini tidak disengaja, tetapi merupakan alasan mengapa mereka merasa sulit untuk menemukan pasangan sejati yang bertahan selamanya.

Mungkin juga mereka hampir tidak bisa mendapatkannya.***

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: The Health Site


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x