6 Alasan Mengapa Orang dengan IQ Tinggi Sering Gagal dalam Hubungan Asmara

- 19 Maret 2022, 21:42 WIB
ilustrasi patah hati. IQ tinggi ternyata bisa menjadi penyebab seseorang kerap gagal dalam hubungan asmara, ini alasannya.
ilustrasi patah hati. IQ tinggi ternyata bisa menjadi penyebab seseorang kerap gagal dalam hubungan asmara, ini alasannya. /Pixabay

PR TASIKMALAYA - Pendapat bahwa pria dan wanita dengan IQ yang tinggi sulit mendapatkan pasangan ternyata merupakan hal yang benar.

Jika kamu memiliki IQ yang tinggi, maka hampir mustahil bagimu untuk terikat dengan mereka yang tidak mempunyai kecerdasan yang setara denganmu.

Namun, memandang rendah IQ pasanganmu pun tidak ada gunanya jika kamu merasa bangga karena memiliki IQ tinggi.

Sebuah penelitian dari Belanda menyebut bahwa hubungan cinta terjadi di antara orang yang sederajat, termasuk dalam hal kecerdasan atau IQ.

Baca Juga: Tes IQ: Uji Kecerdasan dan Ketelitian Anda dengan Temukan Bayangan yang Cocok dengan Kunci

Terkait dengan orang dengan IQ tinggi, berikut ini adalah enam alasan mengapa mereka yang cerdas sulit mendapatkan pasangan, dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari The Health Site.

1. Terlalu Banyak Berpikir

Orang-orang dengan IQ tinggi cenderung menganalisis segala hal.

Mereka berorientasi pada detail dan melihat setiap karakter seseorang dengan mata elang.

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: The Health Site


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x