Tak Kalah dari Ekstrovert! Inilah 7 Tips Menjadi Introvert yang Dihormati Orang Lain

- 10 Maret 2022, 07:28 WIB
Ilustrasi. Inilah 7 tips agar orang introvert dapat menjadi orang yang dihormati dan tak kalah dari orang ekstrovert.
Ilustrasi. Inilah 7 tips agar orang introvert dapat menjadi orang yang dihormati dan tak kalah dari orang ekstrovert. /Pexels/Andrea Piacquadio

PR TASIKMALAYA - Menjadi seseorang yang memiliki karakter introvert ternyata tak semudah yang dibayangkan. 

Sebab, karakter unik orang introvert yang lebih suka menyendiri seringkali membuatnya diremehkan oleh rekan kerja dan orang di sekitar. 

Padahal dibandingkan dengan orang ekstrovert, para introvert juga tak jarang memiliki banyak ide yang cemerlang.  

Lantas, bagaimana tips agar orang introvert juga dapat menjadi orang yang dihormati atau mendapat rasa hormat dari orang lain? 

Baca Juga: Tes Psikologi: Intip Bentuk Pasta Gigi Temanmu dan Ungkap Tipe Kepribadian!

berikut ini 7 cara untuk mendapatkan rasa hormat sebagai seorang introvert seperti dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari laman Introvert Spring. 

1. Menginspirasi yang lain

Berbeda dengan orang ekstrovert, karakter khas orang introvert adalah terlalu fokus pada diri sendiri.

Orang introvert seringkali tak menyadari bahwa fokus pada diri sendiri merupakan salah satu faktor penghalang untuk mendapatkan rasa hormat. 

Halaman:

Editor: Ega Fausta

Sumber: Introvert Spring


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah