Tes Psikologi: Dapatkah Temukan Seekor Kelinci? Buktikan Kemampuan IQ Anda!

- 17 Februari 2022, 20:19 WIB
Ikuti tes psikologi dengan temukan seekor kelinci dan buktikan kemampuan IQ Anda.
Ikuti tes psikologi dengan temukan seekor kelinci dan buktikan kemampuan IQ Anda. /Namastest



PR TASIKMALAYA - Setiap orang memiliki kemampuan IQ yang berbeda-beda dalam menganalisa suatu hal, terkhusus dalam tes psikologi ini.

Lakukan tes psikologi ini dengan mencermati gambar berbagai bentuk yang menyembunyikan seekor kelinci.

Rupanya, seekor kelinci yang tersembunyi dalam tes psikologi ini, melatih kemampuan IQ Anda agar menganalisa gambar dengan baik.

Berikut ini, panduan tes psikologi seekor kelinci yang harus cermati, seperti yang dikutip oleh PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Namastest, pada Kamis, 17 Februari 2022.

Baca Juga: Foto Terbaru dari Ratu Elizabeth II Picu Perdebatan Netizen, Ada Apa?

Proses Anda menganalisa kelinci dalam gambar tersebut, menafsirkan kemampuan intelektual Anda dari gambar alias visual.

Tepatnya, hal ini meliputi koordinasi visual- motorik yang dilakukan oleh Anda sebagai kemampuan persepsi visual.

Panduan tes psikologi:

1. Cermati setiap bentuk yang tersaji dalam gambar tersebut yang penuh dengan berbagai hewan.

Baca Juga: Ibu Kota Negara Thailand Resmi Diubah Jadi Krung Thep Maha Nakhon, Bukan Lagi Bangkok

2. Anda dapat melihat dari berbagai sisi, karena mungkin bisa Anda temukan seekor kelinci itu.

3. Tak hanya gambar hewan, sebaiknya Anda jangan terkecoh dengan berbagai bentuk wajah.

4. Fokus dalam menganalisa setiap bentuk dan detail gambar, agar penafsiran Anda lebih optimal.

5. Berikan tenggat waktu dalam menganalisis gambar tersebut, sekitar 1-2 menit.

Baca Juga: GIDLE Comeback dengan Album Baru Tanpa Soojin, Dirilis Maret 2022

6. Jika Anda atau salah satu dari Anda menemukan seekor kelinci itu, jangan langsung diberitahu kepada orang lain. Anda hanya perlu memastikan seberapa lama proses analisa Anda.

7. Ajak orang-orang di sekitar Anda, untuk mengetahui kemampuan IQ dengan seberapa lama gambar tersebut ditemukan.

Silahkan mulai tes psikologi ini, jika Anda menyerah terdapat jawaban di akhir paragraf ini.

Jawaban tes psikologi:

Baca Juga: 5 Camilan Sehat yang Boleh Dikonsumsi Saat Ngemil Tengah Malam

Seekor kelinci itu ada di salah satu gading gajah.***

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Namastest


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah