Tes Psikologi: Pipa Mana yang Airnya Mengalir Lebih Cepat? Ketahui Seberapa Jenius Anda

- 3 Januari 2022, 15:34 WIB
Ungkap tes psikologi yang diikuti agar dapat mengetahui kejeniusan dengan menebak pipa yang dapat mengalirkan air lebih cepat.
Ungkap tes psikologi yang diikuti agar dapat mengetahui kejeniusan dengan menebak pipa yang dapat mengalirkan air lebih cepat. /Namastest

PR TASIKMALAYA - Jenis tes psikologi kali ini akan mengungkapkan seberapa jenius Anda. Bagaimana Anda dapat menggunakan logika Anda.

Inilah tes psikologi yang menggunakan salah satu cabang Fisika berupa dinamika fluida. Anda harus menentukan pipa mana yang airnya akan mengalir lebih cepat.

Pada tes psikologi yang mengungkapkan seberapa jenius Anda ini, terdapat empat opsi yang bisa Anda pilih. Mulai dari pipa A, B, C, atau D yang airnya akan mengalir lebih cepat.

Jawaban Anda dalam tes psikologi ini akan membuktikan tentang tipe jenius Anda, dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Namastest.

Baca Juga: Tes Kepribadian : Pilih Tempat Favorit, Jawabannya Akan Cari Tahu Sesuatu yang Perlu Dikurangi!

Pipa A

Jika Anda memilih pipa A ini adalah bukti kejeniusan yang belum pernah terjadi sebelumnya.

Anda masuk ke dalam kelompok orang yang sangat berbakat. Sebab, hanya ada 30 persen responden yang disurvei memilih jawaban A.

Kinerja yang Anda lakukan di atas rata-rata. Cara berpikir Anda juga berbeda dari yang lain.

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: Namastest


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah