6 Ide Cemerlang Buat Penghilang Cat Kuku di Rumah, Mudah dan Aman!

- 26 November 2021, 21:50 WIB
Ilustrasi mengecat kuku. Enam ide cemerlang buat penghilang cat kuku dengan mudah di rumah.
Ilustrasi mengecat kuku. Enam ide cemerlang buat penghilang cat kuku dengan mudah di rumah. /Unsplash/Element5 Digital

PR TASIKMALAYA - Apakah kamu kalau ternyata untuk menghilangkan cat kuku juga bisa menggunakan bahan-bahan yang mudah didapat di rumah selain menggunakan aseton?

Perempuan merupakan makhluk yang paling memperhatikan penampilan, termasuk dengan penampilan kuku jadi butuh penghilang cat kuku alami bila tidak ada aseton.

Ada banyak bahan-bahan rumah tangga yang bisa dijadikan sebagai penghilang cat kuku yang aman dan mudah dibuat.

Dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Style Craze, berikut tips dan cara buat penghilang cat kuku yang mudah dan aman di rumah.

Baca Juga: Muncul 3 Kasus Covid-19, Ratusan Penerbangan di Shanghai Dibatalkan

Penasaran ingin tahu apa saja? Yuk, simak ulasannya sampai selesai!

  1. Lemon

Bahan:

- Air sabun hangat

Baca Juga: 3 Cara Mencegah Rambut Rontok, Salah Satunya Hindari Kebiasaan Ini

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Style Craze


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah