4 Tips Memilih Foto Profil yang Akan Digunakan untuk Kencan Online, Apa Saja?

- 17 Oktober 2021, 13:21 WIB
Ilustrasi cara mengambil foto profil menarik untuk kencan online.
Ilustrasi cara mengambil foto profil menarik untuk kencan online. /Pixabay/nastya_gepp

Baca Juga: Ikatan Cinta 17 Oktober 2021: Irvan Baku Hantam dengan Rendy hingga Buat Catherine Bingung

Selain itu juga sebaiknya jangan berikan foto saat kamu bersama keluarga, sebab hal itu bisa sangat mengganggu pasanganmu.

3. Sesuai dengan passion

Saat akan memilih foto sebagai profil di situs kencan online, kamu juga bisa memilih foto yang sesuai dengan passion kamu.

Baca Juga: Rizky Billar 'Ngadu' Sikap Lesti Kejora ke Gus Miftah: Kenapa Cewek Gitu?

Contohnya, bila kamu hobi mendaki gunung maka kamu bisa menampilkan foto kamu yang sedang berada di atas pegunungan.

Atau bila kamu bekerja sebagai seorang ahli maka kamu bisa menampilkan foto yang kamu yang sedang melakukan pekerjaan.

4. Foto yang bisa mempengaruhi percaya diri

Baca Juga: Ikatan Cinta 17 Oktober 2021: Irvan Baku Hantam dengan Rendy hingga Buat Catherine Bingung

Dari sekian banyak foto yang ingin kamu tampilkan, sebaiknya tampilkan foto yang membuat kamu lebih percaya diri.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: Pink Villa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x