Tes IQ: Cepat Temukan 5 Perbedaan di Dalam Gambar Supaya Layak Disebut Jenius yang Super Teliti

4 November 2022, 19:27 WIB
Temukan 5 perbedaan pada gambar tes IQ ini. /Tangkap layar YouTube.com/Info Teaser

PR TASIKMALAYA – Pertajam kemampuan otak Anda dengan memecahkan teka-teki dalam uji tes IQ yang sangat sulit.

Cara mengerjakan tes IQ ini sangat mudah.

Anda diminta untuk menemukan lima perbedaan dalam gambar tes IQ.

Supaya lebih menantang, waktu Anda mengerjakan tes IQ ini hanya 15 detik saja.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Hal Pertama yang Dilihat dalam Ilusi Optik Bisa Mengidentifikasi Kecerdasan Emosional Anda

Siap menerima tantangan dan membuktikan bahwa Anda layak disebut jenius yang super teliti?

Soal tes IQ

Lihat baik-baik gambar ilustrasi yang kami tampilkan.

Terlihat di dalam gambar ada seorang bapak guru yang sedang mengajar.

Baca Juga: Tes IQ: Kebanyakan Orang Gagal Menemukan 3 Perbedaan pada Gambar Keluarga yang Makan Ramen, Kamu Bisa?

Meski terlihat sama, namun terdapat lima perbedaan dalam gambar bapak guru yang sedang mengajar.

Sekarang cepat temukan manakah lima perbedaan yang ada di dalam gambar tersebut!

Sudah menemukan kelima perbedaan yang kami maksud?

Sekarang waktunya kita bahas seperti gambar yang dilihat PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari kanal YouTube Info Teaser.

Baca Juga: Polri Sebut Telah Tangkap Rata-Rata 800 Pelanggar per-Hari dalam Penerapan Tilang ETLE!

Jawaban tes IQ dalam menemukan 5 perbedaan gambar. Tangkap layar YouTube.com/Info Teaser

Perbedaan pertama, gambar kupu-kupu di papan tulis.

Perbedaan kedua, spasi pada huruf S.

Perbedaan ketiga, leher pak guru.

Baca Juga: 7 Idol K-pop Generasi 3 dengan Penampilan Terbaik Tahun 2022, Ada Bias Kamu?

Perbedaan keempat, mode ujung jas pak guru.

Perbedaan kelima, letak pembatas buku yang ada di atas meja.

Bagaimana, apakah Anda kesulitan mengerjakan tes IQ ini?

Berhasil menemukan kelima perbedaan yang dimaksud?

Baca Juga: 7 Idol K-pop Generasi 3 dengan Penampilan Terbaik Tahun 2022, Ada Bias Kamu?

Berhasil memecahkan teka-teki tes IQ dalam waktu 15 detik?

Jika ketiga pertanyaan diatas berhasil dijawab, itu tandanya Anda memang sangat layak disebut jenius dan super telili.

Namun jika belum berhasil jangan menyerah.

Ayo lebih sering lagi berlatih dengan berbagai tes IQ yang sering kami bagikan.

Baca Juga: Tes IQ: Ungkap Kesalahan Gambar dalam 6 Detik untuk Tunjukkan Bahwa Keterampilan Visual Anda Sempurna

Perlu dipahami bahwa, tes IQ ini sifatnya hanya hiburan semata.***

Disclaimer: Untuk mencoba mengikuti atau mengakses tes IQ lainnya, kamu bisa mengaksesnya di https://tasikmalaya.pikiran-rakyat.com/tag/tes%20IQ

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: YouTube Info Teaser

Tags

Terkini

Terpopuler