Tes IQ: Mengapa Kota Ini Tidak Berpenghuni? Jawab dengan Logika Cerdas Anda!

1 April 2022, 17:28 WIB
Tes IQ: Jawab teka-teki ini dengan logika cerdas Anda, cari tahu mengapa kota ini tidak berpenghuni. Berhasil?* /Mambee

PR TASIKMALAYA - Pada tes IQ ini, mengingatkan Anda pada sebuah kota yang tidak dihuni orang di dalamnya.

Mungkin Anda akan bertanya-tanya, di mana Anda bisa menemukan suatu kota yang tidak berpenghuni seperti gambar tes IQ ini.

Tugas Anda sederhana, yaitu memberikan argumentasi yang kuat mengapa kota pada gambar tes IQ ini tidak berpenghuni.

Logika cerdas Anda akan teruji pada tantangan tes IQ ini, seperti yang dikutip oleh PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Mambee, pada Jumat, 1 April 2022.

Baca Juga: Tes Psikologi: Coba Amati Siapa yang akan Membawa Air Lebih Banyak? Uji Logika Anda!

Panduan:

Apakah Anda pernah mendengar sebuah kota yang tidak memiliki orang di dalamnya?

Teka-teki ini memang sulit jika tidak dipikirkan dengan logika Anda yang cerdas.

Untuk memudahkan Anda, coba Anda pikirkan kira-kira di mana Anda dapat menemukan kota, toko, hingga jalanan tetapi tak ada orang?

Baca Juga: Alasan Kontrak Oscar Isaac Hanya Sampai Penayangan Moon Knight Selesai Terungkap

Anda bisa mengamati sekali lagi gambar tes IQ ini dengan teliti.

Bayangkan juga kota itu, bagaimana mungkin Anda bisa menemukannya?

Jika Anda telah berpikir dengan baik, coba Anda lihat penjelasannya berikut ini.

Jawaban:

Baca Juga: Tes Kepribadian: Lihat Kaki Pria atau Wanita? Ungkap Karakter Diri Salah Satunya Pendiam

Jawaban tes IQ di atas.* Mambee

Baca Juga: Tes Kepribadian: Apakah Anda Orang yang Berani? Gambar Ini Akan Mengungkapnya

Ini adalah teka-teki yang berkelas, karena logika Anda yang cerdas Anda akan terbukti jika berhasil.

Anda bisa pahami jawaban yang paling tepat ini untuk melatih cara Anda berpikir dengan logika yang cerdas.

Tidak ada yang salah jika Anda berpikir tentang tempat paling sunyi di dunia, mungkin saja Anda bisa temui.

Tapi, ada tempat yang memudahkan Anda untuk menemui kota itu tanpa harus berpikir terlalu jauh.

Baca Juga: Tes Fokus: Temukan Kesalahan dari Gambar Pemain Hoki Es Ini! Jika Berhasil, Anda Termasuk Cerdas

Itu adalah sebuah peta, lihatlah bagaimana Anda bisa menemukan berbagai kota hingga jalanan, tapi tak ada orang di sana.

Apakah Anda telah mengetahui bagaimana jalan pikiran logika ini akhirnya bisa Anda ketahui?

Jadi, mengapa kota itu tidak berpenghuni? jawabannya adalah karena kota itu berada di peta.

Itulah jawaban yang tepat, berikan teka-teki ini ke teman hingga keluarga Anda.***

Disclaimer: Ikuti tes IQ yang lainnya dengan mengakses link berikut https://tasikmalaya.pikiran-rakyat.com/tag/tes%20iq.

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Mambee

Tags

Terkini

Terpopuler