Gampang Banget! Begini Cara Membagikan Status WhatsApp ke Facebook

- 21 April 2023, 10:24 WIB
 Ilustrasi/ WhatsApp
Ilustrasi/ WhatsApp / pixabay.com/

PR TASIKMALAYA - Aplikasi chat populer, WhatsApp kembali mengumumkan hadirnya fitur baru. Kali ini terkait dengan pengalaman pengguna menggunakan fitur status.

Diketahui, WhatsApp menghadirkan pengalaman lebih mudah untuk berbagi status secara otomatis ke layanan satu grupnya yaitu Facebook.

Fitur tersebut, berawal dari melihat banyaknya pengguna WhatsApp yang suka berbagi Status yang sama ke layanan Facebook.

WhatsApp mulai mempermudah membagikan Status dengan menghadirkan layanan otomatis untuk pengguna langsung membagikan Statusnya ke Facebook.

Baca Juga: Demi Jaminan Keamanan Makin Kuat, WhatsApp Tambah 3 Fitur Proteksi

Meskipun demikian, fitur ini bisa dimatikan atau dinyalakan sesuai dengan keinginan pengguna.

Inilah cara menyalakan fitur tersebut, sebagaimana dirangkum PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari ANTARA dibawah ini.

Android

1. Pilih opsi "Status" di layanan WhatsApp,

2. masuk ke "Opsi Lainnya"

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x