Pusat Penghasil Tongkol, Inilah 3 Daerah di Jatim yang Paling Banyak Tangkapan Ikannya

- 6 Februari 2024, 08:45 WIB
Ilustrasi ikan tongkol.
Ilustrasi ikan tongkol. /Antara/Syifa Yulinnas/

PR TASIKMALAYA – Mengenal 3 daerah di Provinsi Jawa Timur yang paling banyak tangkapan ikan tongkol-nya dalam kurun waktu satu tahun. Berapa ton?

Ikan tongkol merupakan salah satu komoditas perikanan yang unggul secara nasional. Ikan ini memiliki banyak manfaat bagi kesehatan tubuh karena kandungan gizi yang cukup tinggi.

Data BPS “Provinsi Jawa Timur Dalam Angka 2023” mengungkap bahwa produksi ikan tongkol sebesar 50,4 ribu ton pada 2021, dengan nilai uang mencapai Rp724 juta.

Dari banyaknya kota dan kabupaten di Jawa Timur, hanya tiga daerah saja yang mencatatkan tangkapan ikan tongkol terbesar. Jumlah melebihi 5 ribu ton.

Baca Juga: Uniknya Pulau Cocos di Australia, Jadi Kampung bagi Warga Keturunan Indonesia

Daerah lainnya ada yang juga menghasilkan ikan tongkol dengan jumlah mencapai ribuan ton, namun tidak sampai lebih dari 5 ribu ton. Hanya ada tiga daerah saja yang melebihi angka tersebut.

Berikut adalah 3 daerah yang paling banyak tangkapan ikan tongkol-nya sehingga menjadi pusat ikan tongkol terbesar di Jatim.

  1. Kabupaten Pacitan
  • Produksi ikan tongkol pada tahun 2021: 6.071 ton
  • Nilai produksi: Rp60.715.009

Baca Juga: Sampai 22 Ribu Kuintal, Iniah 5 Wilayah dengan Panen Alpukat Paling Melimpah di Kab Sumedang

Pacitan berhasil mencatatkan produksi ikan tongkol sebanyak 6.071 ton pada tahun 2021. Nilai produksinya mencapai Rp60.715.009, menunjukkan kontribusi positif dari sektor perikanan di daerah ini.

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x