Sering Terdengar saat Idul Fitri, Apa Arti Kata 'Mudik' dan 'Lebaran'? Simak Penjelasan Berikut

- 12 Mei 2021, 19:35 WIB
Simak arti kata dari mudik dan lebaran yang biasa terdengar saat Idul Fitri.
Simak arti kata dari mudik dan lebaran yang biasa terdengar saat Idul Fitri. /Antara/Galih Pradipta/

PR TASIKMALAYA – Mudik menjadi bagian dari tradisi masyarakat Indonesia ketika lebaran Idul Fitri tiba.

Meskipun sedang berada pada masa pandemi Covid-19, bukan berarti kita tidak tahu apa itu arti mudik dan lebaran.

Apalagi, di saat larangan mudik lebaran Idul Fitri diberlakukan oleh pemerintah untuk menanggulangi penyebaran Covid-19 di Indonesia.

Baca Juga: Buka-bukaan! Ayu Azhari Mengaku Sempat Diajak Nikah Siri oleh Vicky Prasetyo: Aku kan Ada Suami

Mudik sendiri diperkirakan sudah terjadi semenjak masa Kerajaan Majapahit berkuasa. Mereka saat itu mudik pada masa panen raya terjadi.

Mudik biasanya dilakukan beberapa hari sebelum hari raya Idul Fitri berlangsung. Di Indonesia, mudik menjadi tradisi yang dilakukan secara turun temurun.

Disitat Tasikmalaya.Pikiran-Rakyat.com dari laman Dinas Perhubungan Provinsi Bangka Belitung pada Rabu, 12 Mei 2021, mengacu kepada pendapat Prof Dr Ibnu Hamad, Guru Besar Ilmu Komunikasi FISIP Universitas Indonesia, ‘mudik’ berasal dari kata ‘udik’ yang berarti ‘kampung’.

Baca Juga: Ridho Slank Ungkap Pengalaman Sedih Saat Terdampak Covid-19, hingga Buat Surat Wasiat untuk Istri dan Keluarga

Sementara itu, Jakob Sumardjo, seorang ahli kajian filsafat Indonesia menerangkan bahwa mudik berasal dari bahasa Jawa, yakni ‘mulih dhilik’, yang berarti pulang sebentar.

Halaman:

Editor: Aliyah Bajrie

Sumber: Dinas Perhubungan Provinsi Bangka Belitung


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x