Formula E Resmi Digelar di Ancol Jakarta, Ini Bedanya dengan Mesin Formula 1

- 22 Desember 2021, 11:25 WIB
Ilustrasi. Simak perbedaan mesin Formula 1 dan Formula E, adapun Formula E resmi digelar di Ancol, Jakarta pada 2022 mendatang.
Ilustrasi. Simak perbedaan mesin Formula 1 dan Formula E, adapun Formula E resmi digelar di Ancol, Jakarta pada 2022 mendatang. /motorsport.com

PR TASIKMALAYA – Tersedia informasi perbedaan Formula 1 dan Formula E, adapun Formula E resmi digelar di Ancol, Jakarta pada 2022 mendatang.

Kabar resmi Formula E di Ancol, Jakarta ini tentu menggembirakan banyak pihak, ternyata gelaran itu memiliki perbedaan dengan Formula 1.

Alasan dipilihnya Ancol, Jakarta sebagai tuan rumah Formula E berkaitan dengan kemudahan yang bisa didapatkan.

Berikut perbedaan Formula E dan Formula 1 yang bisa Anda dapatkan di artikel ini.

Baca Juga: Pilih Salah Satu Gambar Matahari Terbenam Ini, dan Ungkap Kualitas Terbaik Kepribadian dalam Diri Anda

Dikutip Pikiran-rakyat.Tasikmalaya.com dari Pikiran-rakyat.com, bahkan tiket Formula E di Jakarta akan dijual awal 2022 mendatang.

"Kami setuju bahwa lokasi ini akan menjadi tempat yang pas," ucapnya.

"Untuk tiket akan dijual segera mungkin, kita akan buat pengumuman awal tahun depan, di mana, dan kapan kalian bisa membeli tiket," katanya.

Kemudahan Ancol sebagai tuan rumah Formula E berkaitan dengan jalur balapan yang menurut tim desainer akan lebih mudah dibuat.

Halaman:

Editor: Akhmad Jauhari

Sumber: Pikiran Rakyat Science Focus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x