Head to Head Persebaya vs PSM Makassar, Bajul Ijo Banyak Menang di Laga Kandang

- 18 Agustus 2023, 14:02 WIB
Pesepak bola Persebaya Surabaya Sho Yamamoto (kedua kanan) berselebrasi dengan rekannya usai mencetak gol.
Pesepak bola Persebaya Surabaya Sho Yamamoto (kedua kanan) berselebrasi dengan rekannya usai mencetak gol. /ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat./

PR TASIKMALAYA - Pekan kesembilan BRI Liga 1 musim 2023/2024 resmi akan kembali dilanjutkan pada hari ini, Jumat, 18 Agustus 2023.

Salah satu pertandingan pembuka pekan ini mempertemukan Persebaya Surabaya dengan juara bertahan liga musim lalu, PSM Makassar.

Pertandingan akan digelar di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya. Dengan peluit Kick-Off babak pertama dimulai pada pukul 15.00 WIB.

Kedua tim memiliki harapan sama untuk mendulang kemenangan. Oleh karenanya, perlu untuk melihat potensi hasil dari pertandingan Persebaya kontra PSM Makassar melalui Head to Head yang akan diulas dalam artikel ini.

Baca Juga: Informasi Pencairan BLT PKH BPNT Agustus 2023, Cara Cek dan Syarat Penerimaan Bantuan Tunai Rp400 ribu!

Berikut Head to Head pertandingan Persebaya vs PSM Makassar pada lanjutan pekan kesembilan BRI Liga 1 musim 2023/2024, berdasarkan catatan 5 pertandingan terakhir, 5 pertemuan terakhir, dan pertemuan kandang tandang.

Head to Head 5 Pertandingan Terakhir Persebaya dan PSM Makassar

Baik Persebaya maupun PSM Makassar, dalam 5 pertandingan terakhirnya sama-sama mendapatkan hasil yang kurang memuaskan. Persebaya sebagai tuan rumah pada laga kali ini, sebelumnya hanya mendapat 2 kemenangan, 2 kekalahan, dan 1 hasil imbang.

  • Pekan 8 BRI Liga 1 2023/2024, Persebaya vs Persita: 1-0 (Menang)
  • Pekan 7 BRI Liga 1 2023/2024, Persebaya vs Bhayangkara FC: 2-1 (Menang)
  • Pekan 6 BRI Liga 1 2023/2024, Persebaya vs Persikabo: 1-2 (Kalah)
  • Pekan 5 BRI Liga 1 2023/2024, Persebaya vs Persija: 0-1 (Kalah)
  • Pekan 4 BRI Liga 1 2023/2024, Persebaya vs Rans Nusantara: 2-2 (Seri)

Baca Juga: Hati-hati! Jangan Gunakan PIN ATM dari Tanggal Lahir, Begini Penjelasannya

Sementara di kubu tim tamu, PSM Makassar juga berada dalam inkonsistensi selama 5 pertandingan terakhirnya. Tercatat Pasukan Ramang hanya mampu mendapat 2 kali kemenangan, 2 hasil kekalahan, dan 1 hasil imbang.

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x