Kejuaraan Dunia BWF 2022: Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan Melaju ke Perempat Final usai Lewati Laga Ketat

- 25 Agustus 2022, 09:11 WIB
Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan berhasil melaju ke perempat final Kejuaraan Dunia BWF 2022.
Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan berhasil melaju ke perempat final Kejuaraan Dunia BWF 2022. /Dok. PBSI/

PR TASIKMALAYA - Turnamen badminton Kejuaraan Dunia BWF 2022 memasuki babak 16 besar pada hari ini, KAmis, 25 Agustus 2022.

Ganda putra Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan menjadi wakil Indonesia pertama yang turun pada Kejuaraan Dunia 202 hari ini.

Pada Kejuaraan Dunia BWF 2022 hari ini, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan menghadapi ganda putra asal Jerman sekaligus ganda putra ranking 13 dunia, Mark Lamsfuss/Marvin Seidel.

Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan melaju ke babak 16 besar Kejuaraan Dunia BWF 2022 usai kalahkan lawan dengan hasil akhir 21-18, 23-21

Baca Juga: Tes Kepribadian: Apa Kata Garis Tangan soal Garis Kehidupan Kamu? Cari Arti dan Jawabannya di Sini!

Kejuaraan Dunia BWF 2022 sendiri digelar di Gymnasium Metropolitan Tokyo Jepang mulai 22 hingga 28 Agustus mendatang.

Kejuaraan Dunia BWF 2022 pada hari ini digelar mulai pukul 10.00 waktu setempat atau pukul 08.00 WIB.

Laga antara The Daddies versus Lamsfuss Seidel ini dibuka pada pukul 08.15 WiB. Gim pertama pun berlangsung cukup sengit hingga beberapa kali kedudukan menjadi sama sama.

Mark Lamsfuss/Marvin Seidel merupakan ganda putra yang memiliki serangan tajam dan defens yang bagus dibandingkan Ahsan/Hendra hari ini.

Baca Juga: Bahas Santet Ilmu Perdukunan dengan Ustaz Faizar, dr Richard Lee Singgung Scarlet Witch di Marvel

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x