Shin Tae-yong Mengaku Perjalanan Timnas Indonesia Lolos Piala Asia 2023 Sesuai Rencana

- 15 Juni 2022, 14:50 WIB
Shin Tae-yong selaku pelatih Timnas Indonesia mengakui rencana untuk lolos ke Piala Asia 2023 berjalan lancar.
Shin Tae-yong selaku pelatih Timnas Indonesia mengakui rencana untuk lolos ke Piala Asia 2023 berjalan lancar. /Instagram/@afcasiancup

Baca Juga: Tes Fokus: Mata Anda Tajam? 99 Persen Orang Kesulitan Lihat Sesuatu di Lingkaran Merah, Ayo Teliti!

Nasib berkata lain, Indonesia kalah dari Yordania dengan skor tipis 1-0 di laga tersebut.

Namun, kemenangan dua laga termasuk mencukur Nepal adalah bagian dari rencana tersebut.

Dengan hasil tersebut, Shin Tae-yong dan para pemain timnas Indonesia sudah mewujudkan target PSSI.

Indonesia tampil kelima kalinya dalam Piala Asia setelah 1996, 2000, 2004 dan 2007. Dengan skuad yang mumpuni, diharapkan tim garuda bisa melangkah jauh di Piala Asia 2023.

Baca Juga: Bongkar Pasang, Reshuffle Kabinet Dilakukan Presiden Jokowi

Diberitakan sebelumnya, pertandingan Indonesia vs Nepal merupakan laga penutup untuk menentukan lolos atau tidak ke babak akhir Piala Asia 2023.

Pertandingan Indonesia vs Nepal diadakan pada 15 Juni dini hari waktu Indonesia di Jaber Al-Ahmad International Stadium, Kuwait City.

Pertandingan Indonesia vs Nepal berlangsung sengit untuk memperebutkan lolos Kualifikasi Piala Asia 2023.

Mengingat Nepal sedang dalam kondisi kurang baik, tim garuda langsung memanfaatkan momentum tersebut dengan tujuh gol bersarang di gawang Nepal.

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah