FIFA Akan Menggunakan Teknologi Baru untuk Mendeteksi Offside Secara Semi-Otomatis

- 30 November 2021, 11:24 WIB
Ilustrasi. Rencananya teknologi baru yang digunakan FIFA untuk membantu mendeteksi offside akan diuji coba terlebih dahulu.
Ilustrasi. Rencananya teknologi baru yang digunakan FIFA untuk membantu mendeteksi offside akan diuji coba terlebih dahulu. /premierleague.com

PR TASIKMALAYA - Kabarnya FIFA akan mencoba teknologi baru untuk mendukung deteksi offiside agar lebih akurat.

Hingga kini, FIFA masih mengandalkan hakim garis dan VAR untuk mendeteksi offside.

Kini dikabarkan akan ada teknologi baru yang dikembangkan FIFA untuk membantu wasit agar dapat menentukan offside secara semi-otomatis.

Sebuah dorongan dari Arsene Wenger dalam perannya sebagai kepala pengembangan sepak bola global, FIFA telah mengkonfirmasi bahwa mereka akan memanfaatkan teknologi baru yang dapat mendeteksi offside semi-otomatis.

Baca Juga: Prediksi Bologna vs AS Roma di Serie A 2 Desember 2021, Kedua Tim Incar Hasil Bagus

Ternyata teknologi ini akan diuji coba di Piala Arab mendatang yang akan dimulai pada 30 November, di Qatar, negara yang juga merupakan tuan rumah Piala Dunia 2022.

Direktur Teknologi dan Inovasi Sepak Bola FIFA, Johannes Holzmuller, menjelaskan dalam sebuah pernyataan bagaimana teknologi pendeteksi offside otomatis itu bekerja dan akan diterapkan pada sepak bola.

Dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari MARCA, Pierluigi Collina, Direktur Wasit FIFA saat ini, bekerja selama bertahun-tahun tanpa bantuan apapun, bergerak untuk meyakinkan para penggemar dan official bahwa keputusan tidak akan sepenuhnya diatur oleh teknologi.

Baca Juga: Prediksi Fiorentina vs Sampdoria di Serie A Italia 1 Desember 2021 : Lengkap dengan Line Up!

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: Marca


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x