Prabowo-Gibran Laksanakan MCU di RSPAD Gatot Subroto

- 26 Oktober 2023, 09:08 WIB
Prabowo dan Gibran.
Prabowo dan Gibran. /Instagram /@golkar_Indonesia/

Baca Juga: Ganjar-Mahfud Dapat Dukungan Baru Dari Relawan

Peta Pilpres 2024

Setelah pendaftaran Capres-Cawapres pada Pilpres 2024 ditutup kemarin. Terdapat 3 pasangan Capres-Cawapres yang mendaftarkan diri, yaitu Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar, Ganjar Pranowo-Mahfud MD, dan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka.

Setelah melakukan MCU pada hari ini. Lini masa Pilpres 2024 akan berlanjut pada tanggal 13 November 2023 dengan agenda penetapan Capres-Cawapres oleh KPU. Kemudian pada 14 November 2023 pengundian nomor urut pasangan calon.

Sehingga Capres-Cawapres yang telah mendaftarkan diri hari ini belum secara resmi ditetapkan sebagai kontestan Pilpres 2024. Karena tahapan MCU ini akan menjadi salah satu penilaian bagi tiket melaju ke gelanggang Pilpres 2024.

Baca Juga: Syarat dan Cara Ajukan Pinjaman KUR dengan Mudah!

Masih ada beberapa tahapan yang akan kita saksikan kedepannya. Sehingga sangat penting bagi rakyat Indonesia untuk  mengikuti tahapan-tahapan tersebut secara seksama.

Dengan itu kita bisa menilai siapakah gerangan Capres-Cawapres yang memiliki kesiapan maksimal, serta mampu dan pantas untuk memimpin Indonesia untuk menyongsong Indonesia Emas 2045.***

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah