PDIP dan Gerindra Makin Mesra, Pakar: Megawati Mesti Rasional untuk Andalkan Prabowo Subianto

- 11 Agustus 2020, 12:35 WIB
Prabowo Subianto. (Instagram/@prabowosubianto)
Prabowo Subianto. (Instagram/@prabowosubianto) /Instagram/@prabowosubianto

"Megawati mempunyai hitungan, ketika ada kekuatan Gerindra yang menguat dan PDIP cukup menguat, sementara PDIP setelah Jokowi tentu belum mempunyai persiapan kader yang bisa diusung. Kalau dia berfikir rasional, tentu Prabowo yang bisa diandalkan," lanjutnya.

Baca Juga: Sambut HUT RI, Warga Wonosobo Nekat Jalan Kaki ke Jakarta Demi Bertemu Jokowi

Aidinil menilai, Prabowo memiliki loyalitas yang tinggi untuk pemerintahan Joko Widodo, hingga ia kini mendapat tugas dan dekat dengan sang kepala negara tersebut.

Ia bahkan menilai, desas-desus jika Prabowo masuk ke dalam Kabinet Indonesia Maju adalah untuk menjatuhkan figur Prabowo, kini telah isu itu telah tertepis.

"Tidak menunjukkan neko-neko, dan Jokowi pun dalam beberapa, kebijakan yang diambil Prabowo, Jokowi cukup mengayomi dan melindungi. Banyak isu-isu negatif terhadap Prabowo di awal-awal, kemudian dilindungi Jokowi," ujarnya.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: RRI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x