Penetapan 1 Ramadhan 1444 H: Ketinggian Hilal di Seluruh Wilayah Indonesia Sudah di Atas Ufuk

- 22 Maret 2023, 06:16 WIB
Ilustrasi. Kementerian Agama (Kemenag) menyebut jika posisi hilal sudah emmenuhi kriteria yang di tetapkan MAMBIMS.
Ilustrasi. Kementerian Agama (Kemenag) menyebut jika posisi hilal sudah emmenuhi kriteria yang di tetapkan MAMBIMS. /Saiful Bahri/

Baca Juga: KUR BRI 2023: Tanpa Ribet Pinjaman Cair Rp50 Juta, Cek Cara Daftar Di Sini!

Nantinya, Sidang Isbat akan mempertimbangkan beberapa informasi yaitu berdasarkan perhitungan astronomi atau hisab dan hasil konfirmasi lapangan yang dilakukan emlalui pemantauan hilal.

Adapun 124 lokasi untuk pemantauan hilal dilakukan di Aceh, Sumatera Utara, Barat, Riau, Bengkulu, Bangka Belitung, Banten, Jawa Barat, DKI Jakarta hingga Kalimantan Barat.***

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x