Universitas Widyatama Ciptakan SeGUT-01, Alat Pendeteksi Gempa untuk Masyarakat

- 14 Januari 2020, 13:42 WIB
(KANAN ke kiri), Kasi Pencegahan dan Kesiapsiagaan BPBD Kota Cimahi, Rezza Rivalsyah Harahap; Lurah kelurahan Cipageran, Agus Irwan Kustiawan, Ketua RT 06 Kelurahan Cipageran, Kuswandi Permana; Dekan Fakultas Teknik UTama Rozahi Istambul; Ketua Prodi Teknik Sipil, Yanyan Agustian; Ka Prodi Teknik Elektro, Ase Suryana; Ka.Prodi Teknik Mesin, Udin Komarudin, dan Wakil Dekan FT,.*
(KANAN ke kiri), Kasi Pencegahan dan Kesiapsiagaan BPBD Kota Cimahi, Rezza Rivalsyah Harahap; Lurah kelurahan Cipageran, Agus Irwan Kustiawan, Ketua RT 06 Kelurahan Cipageran, Kuswandi Permana; Dekan Fakultas Teknik UTama Rozahi Istambul; Ketua Prodi Teknik Sipil, Yanyan Agustian; Ka Prodi Teknik Elektro, Ase Suryana; Ka.Prodi Teknik Mesin, Udin Komarudin, dan Wakil Dekan FT,.* /Hary Supriyadi/

PIKIRAN RAKYAT - Indonesia merupakan wilayah rawan gempa karena dikelilingi oleh cincin api (Ring of Fire)

Hampir setiap hari gempa bisa terjadi di berbagai wilayah di Indonesia secara bergantian.

Hal ini membuat warga Indonesia terkadang resah dan merasa panik saat gempa terjadi.

Baca Juga: Dipercaya dalam Pembuatan Soal CPNS 2019, Nadiem Makarim: Kemendikbud akan Terbuka dan Akuntabel

Untuk mengatasi hal tersebut, Program Studi Teknik Mesin, Teknik Sipil, dan Teknilk Elektro Universitas Widyatama melakukan penelitian untuk menciptakan alat yang dapat mendeteksi gempa.

Akhirnya program yang termasuk ke dalam Fakultas Teknik tersebut berhasil menciptakan alat tersebut yang dapat disimpan di rumah masing-masing para warga.

Alat ini dihasilkan setelah dilakukannya penelitian dan pengabdian pada masyarakat itu sendiri.

Tak hanya mahasiswa, namun para dosen yang ada di Universitas pun ikut terlibat dalam pembuatan alat deteksi ini.

Dua alat pendeteksi gempa yang dihasilkan itu diberi nama SeGUT-01 (Sensor Gempa Universitas Widyatama ver-01).

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x