Elektabilitas Calon Presiden 2024: Giring Masuk 10 Besar, Kalahkan Puan Maharani

- 15 November 2021, 10:30 WIB
Giring Ganesha masuk 10 besar nama calon presiden dalam survei yang dilakukan Y-Publica pada 1-7 November 2021.*
Giring Ganesha masuk 10 besar nama calon presiden dalam survei yang dilakukan Y-Publica pada 1-7 November 2021.* /Foto : Instagram @giring/

Giring menyinggung sejumlah program kerja Anies Baswedan yang urung terlaksana.

Baca Juga: Maia Estianty Sebut Sule Pernah jadi Banci di Masa Lalu, Suami Nathalie Holscher: Jadi Perempuan!

Mantan vokalis grup band Nidji itu juga semoat menyinggung soal penanganan banjir hingga kasus Formula E.

Pernyataan Giring itu pun sukses menyita perhatian publik dan disorot sejumlah tokoh politik.

Sebelumnya, politisi Partai Solidaritas Indonesia (PSI) itu juga mengaku akan mencalonkan diri sebagai presiden.

Baca Juga: Jadwal Acara TV Hari ini Senin, 15 November 2021: ANTV, Trans 7, tvOne, Acara Warkop Tayang Jam 9 Pagi

Namun, publik masih belum sepenuhnya yakin jika pria yang identik dengan rambut kriwil itu mampu memimpin Indonesia.

Kembali lagi, dari hasil surveri itu, sebanyak 10,0% responden memilih untuk tidak menjawab.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah