Berikut Profil dan Karier Ari Kuncoro, Rektor UI yang Trending di Twitter

- 21 Juli 2021, 16:06 WIB
Profil lengkap dan karier Rektor UI, Adi Kuncoro yang juga Wakil Utama Komisaris Bank Rakyat Indonesia.
Profil lengkap dan karier Rektor UI, Adi Kuncoro yang juga Wakil Utama Komisaris Bank Rakyat Indonesia. /Dok. Universitas Indonesia

PR TASIKMALAYA - Ari Kuncoro selaku Rektor Universitas Indonesia belakangan menjadi bahan perbincangan publik.

Hal tersebut tidak lepas dari posisinya yang menjabat sebagai Rektor Universitas Indonesia (UI) dan Wakil Komisaris Utama Bank Rakyat Indonesia (BRI).

Dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari berbagai sumber, berikut adalah profil Ari Kuncoro, Rektor Universitas Indonesia dan Wakil Komisaris Utama BRI.

Baca Juga: Rizki DA Pamer Warna Rambut Baru, Netizen: Enggak Pas dengan Muka

Ari Kuncoro yang saat ini berusia 59 tahun lahir di Jakarta, 28 Januari 1962.

Ari Kuncoro meraih gelar sarjana ekonomi, dengan konsentrasi ekonomi moneter dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Indonesia (FEB UI).

Kemudian melanjutkan pendidikan dengan meraih master of arts dari University of Minnesota dan gelar Ph.D bidang Ilmu Ekonomi dari Brown University.

Baca Juga: Drakor Police University Rilis Teaser Kedua, Simak Jadwal Tayang Perdananya!

Ari Kuncoro merupakan Guru Besar dalam Ilmu Ekonomi dengan Google H-Index 14.

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x