Ferdinand Hutahaean 'Colek' Komnas HAM yang Seakan Bungkam Soal Penolakan Gereja di Ponorogo: Tak Ada komentar

- 11 Juni 2021, 19:40 WIB
Ferdinand Hutahaean menanggapi pembangunan Gereja Bethany mendapat penolakan dari sejumlah warga di Ponorogo dan menyinggung Komnas HAM.
Ferdinand Hutahaean menanggapi pembangunan Gereja Bethany mendapat penolakan dari sejumlah warga di Ponorogo dan menyinggung Komnas HAM. /Twitter @FerdinandHaean3

PR TASIKMALAYA – Ferdinand Hutahaean menanggapi pembangunan Gereja Bethany mendapat penolakan dari sejumlah warga di Ponorogo.

Ferdinand Hutahaean menunjukkan sejumlah warga yang melakukan penolakan terhadap Gereja Bethany merupakan warga Kelurahan Bangunsari, Kecamatan Ponorogo.

Mengetahui hal tersebut, Ferdinand Hutahaean pun mempertanyakan Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) kenapa tidak memberi komentar soal penolakan Gereja Bethany.

Baca Juga: Ogah Balikan dengan Mantan, Amanda Manopo Pilih Cari yang Baru

Selain Komnas HAM Ferdinand Hutahaean juga mempertanyakan hal yang sama pada Persekutuan Gereja–gereja di Indonesia (PGI).

Hal ini ditulis oleh Ferdinand Hutahaean melalui akun Twitter @FerdinanHaean3 pada Jumat, 11 Juni 2021.

Halo @PGI_Oikoumene dan @KomnasHAM tidak ada komentar?,” tulis Ferdinand Hutahaean seperti dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Twitter @FerdinandHaean3.

Baca Juga: Diduga Sindir Balik Ayah Rozak, Nagita Slavina Buat Video TikTok: Lo Ngomongin Gue, Gue Bodo Amat!

Ferdinand Hutahaean mengungkapkan bahwa Gereja hanyalah bangunan biasa yang tidak berpengaruh apa–apa.

Halaman:

Editor: Tita Salsabila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x