Begini Makna yang Dipetik oleh AHY Saat Peringati Momen Malam Nuzulul Qur’an

- 30 April 2021, 08:44 WIB
Peringati momen malam Nuzulul Qur'an bersama  kader, begini makna yang dipetik oleh Ketua Umum Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY).*
Peringati momen malam Nuzulul Qur'an bersama kader, begini makna yang dipetik oleh Ketua Umum Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY).* /Instagram.com/@agusyudhoyono

PR TASIKMALAYA - Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) membagikan momennya dalam acara peringatan malam Nuzulul Qur'an 1442 Hijriyah.

AHY melakukan acara peringatan malam Nuzulul Qur'an itu bersama seluruh pengurus dan kader partai Demokrat secara virtual.

Momen peringatan malam Nuzulul Qur'an bersama kader Demokrat itu dibagikan AHY dalam akun Instagramnya pada Jumat, 30 April 2021.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 30 April 2021: Muak Dibohongi, Mama Sarah Susun Rencana Bongkar Rahasia Elsa dan Ricky

Dalam unggahan tersebut, AHY memperlihatkan dirinya melakukan pertemuan virtual dengan para kaer Demokrat dengan mengenakan pakaian putih dan duduk di mejanya.

Tak lupa unggahan tersebut diiringi dengan caption yang diunggahnya bersama foto momen-momen tersebut.

"Tadi malam, bersama seluruh pengurus dan kader @pdemokrat saya melaksanakan acara peringatan Nuzulul Qur'an 1442 Hijriyah secara virtual," tulis AHY yang dikutip Tasikmalaya.Pikiran-Rakyat.com dari Instagram @agusyudhoyono.

Baca Juga: Minta Didatangkan Guru Ngaji, Gus Miftah Sebut Atta dan Aurel Ingin Perdalam Ilmu Agama

Acara yang AHY ikuti bertema membumikan Al-Qur'an, Membangun Peradaban.

Halaman:

Editor: Arman Muharam

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x