12 Rekomendasi Kuliner Enak Legendaris dan Khas di Tasikmalaya, Cek Alamat, Harga, dan Jam Bukanya!

- 22 April 2023, 21:32 WIB
Simaklah berikut ini deretan rekomendasi kuliner enak yang legendaris dan khas di Tasikmalaya.
Simaklah berikut ini deretan rekomendasi kuliner enak yang legendaris dan khas di Tasikmalaya. /PR TASIKMALAYA/Asti Aureli Septania

PR TASIKMALAYA – Sedari dulu Tasikmalaya terkenal dengan wisata kulinernya yang menyuguhkan cita rasa yang enak dan lezat.

Tak perlu bingung memilih makanan ketika Anda berkunjung ke kota Santri ini lantaran banyak sekali kuliner di Tasikmalaya bahkan sudah legendaris yang bisa dijumpai yang selalu menjadi incaran para pengunjung.

Mulai dari kuliner untuk sarapan pagi hingga kuliner di malam hari yang dijamin bakal ketagihan ketika Anda mencicipinya. Penasaran kuliner legendaris di Tasikmalaya yang selalu menjadi incaran pengunjung ini?

Simak informasi mengenai rekomendasi kuliner khas dan legendaris Tasikmalaya yang selalu ramai dengan para pengunjung di bawah ini.

Baca Juga: Ayo Gerak Cepat! Temukan 3 Perbedaan antar Gambar Tes IQ Ini! Buktikan Luar Biasanya Kejelian Kamu

Berikut 12 daftar kuliner khas dan legendaris di Tasikmalaya sebagaimana dirangkum PikiranRakyat-Tasikmalaya.com.

1.       Bubur H Zaenal Kalektoran

Alamat  : Jl Kalektoran, Kota Tasikmalaya. (masuk gang)

Jam Buka: 06.00-13.00

Harga    : Rp35.000 per porsi

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x