Mengais Rezeki Demi Bertahan Hidup, Nelayan Cipatujah Terpaksa Jual Harta Benda

- 2 Juni 2020, 20:51 WIB
NELAYAN di Pantai Pamayang Kecamatan Cipatujah Kabupaten Tasikmalaya tengah memperbaiki jaring diatas perahu mereka yang bersandar di pantai dan tidak bisa melaut.*
NELAYAN di Pantai Pamayang Kecamatan Cipatujah Kabupaten Tasikmalaya tengah memperbaiki jaring diatas perahu mereka yang bersandar di pantai dan tidak bisa melaut.* / /Aris MF/KP

"Kami pun sudah meminta bantuan Pemda untuk menghadapi kondisi seperti ini," ujar Sana yang juga Ketua Forum Komunikasi Kelompok Usaha Bersama Perikanan Tangkap (FKKUB-PT) Kabupaten Tasikmalaya.

Sementara itu dihubungi terpisah, Kepala Dinas Pertanian Ketahanan Pangan dan Perikanan (Dispertanak) Kabupaten Tasikmalaya, Heri Sogiri mengatakan, pemerintah daerah sudah menyiapkan program bantuan Cadangan Pangan Daerah (CPD) bagi para nelayan yang terdampak pasang air laut atau ROB.

Baca Juga: New Normal Mulai Diberlakukan di Tasikmalaya, Polisi Jaga Kerumunan Massa

Untuk mendapatkan bantuan itu, lanjut Heri, kelompok nelayan harus mengajukan usulan kepada Pemerintah daerah terlebih dahulu.

"Para nelayan tinggal mengusulkan agar mendapatkan bantuan CPD ini. Saya sudah instruksikan bidang perikanan untuk menindaklanjuti usulan dari kelompok nelayan. Bantuan berupa beras untuk antisipasi ada yang kelaparan," jelas Heri.***

Halaman:

Editor: Suci Nurzannah Efendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x