Prakiraan Cuaca Tasikmalaya Hari Ini, 6 Januari 2022: Hujan Disertai Petir di Sore Hari

- 6 Januari 2022, 06:10 WIB
Simaklah prakiraan cuaca untuk wilayah Tasikmalaya yang dirilis BMKG pada hari Kamis, 6 Januari 2022.
Simaklah prakiraan cuaca untuk wilayah Tasikmalaya yang dirilis BMKG pada hari Kamis, 6 Januari 2022. /Pexels.com/Frank Cone

 

PR TASIKMALAYA - Simak prakiraan cuaca Tasikmalaya hari ini, Kamis, 6 Januari 2022, sebelum menjalani rutinitas di luar rumah.

Prakiraan cuaca Tasikmalaya hari ini diprakirakan akan turun hujan disertai petir di sore hari nanti.

Dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari BMKG, BMKG mengingatkan agar waspada pada potensi hujan disertai petir dan angin kencang terutama untuk wilayah Kabupaten Tasikmalaya.

Terkait perakiraan cuaca Tasikmalaya hari ini, simak penjelasan lengkapnya di bawah ini.

Baca Juga: Jadwal Acara TV Hari Ini Kamis, 6 Januari 2022: Trans TV, SCTV, NET TV, TVRI, Ada Film 'Insidious: Chapter 2'

Pada pagi hari pukul 7.00 WIB, cuaca di Tasikmalaya diprakirakan akan cerah berawan dengan suhu udara mencapai 22 derajat celcius.

Kelembapan udara pada pagi harinya mencapai 70 persen tanpa disertai hembusan angin.

Menuju siang hari pukul 10.00 WIB, cuaca diprakirakan akan berawan dengan suhu udara meningkat menjadi 28 derajat celcius.

Kelembapan udaranya juga meningkat menjadi 75 persen disertai hembusan angin dari arah selatan dengan kecepatan 10 kilometer per jam.

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x