Beredar Surat Rekomendasi PPDB Berkop Fraksi Gerindra, Legislator Irpan Haeroni Diduga Minta Kursi

- 22 Juni 2021, 13:45 WIB
Beredar surat rekomendasi PPDB Berkop Fraksi Gerindra diduga berisi minta kursi ke Kepala Dinas Pendidikan Jawa Barat.*
Beredar surat rekomendasi PPDB Berkop Fraksi Gerindra diduga berisi minta kursi ke Kepala Dinas Pendidikan Jawa Barat.* /

“Demikian surat ini kami buat atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terima kasih. Wallahu muaafiq llaa aqqwaamith thaarieq, wassalamualaikum Wr,Wb,” kata Irpan Haeroni.

Ditandatangani langsung oleh Irpan Haeroni dan dicap basah atas nama Fraksi Gerindra Persatuan DPRD Jawa Barat.

Baca Juga: Rumah Baru Arya Saloka Mirip di Film Conjuring, Putri Anne: Sudah Nggak Sabar

Beredar surat rekomendasi PPDB Berkop Fraksi Gerindra diduga berisi minta kursi ke Kepala Dinas Pendidikan Jawa Barat.*
Beredar surat rekomendasi PPDB Berkop Fraksi Gerindra diduga berisi minta kursi ke Kepala Dinas Pendidikan Jawa Barat.*

Baca Juga: Umur Ibunya Sudah Tidak Panjang Lagi, Eunhyuk Super Junior Putuskan Lakukan Hal Ini!

Fraksi Gerindra Persatuan DPRD Jabar Bungkam

Surat rekomendasi PPDB 2021 berkop Fraksi Gerindra Persatuan DPRD Jawa Barat yang ditujukan untuk Kepala Dinas Pendidikan Jawa Barat, Dedi Supandi tersebut bernomor surat 75/F. Gerindrapersatuan-JB/VI/2021 dibuat pada 7 Juni 2021 di Bandung.

Dikonfirmasi mengenai surat rekomendasi PPDB yang dibuat oleh Irpan Haeroni tersebut, Ketua Fraksi Gerindra Persatuan DPRD Jawa Barat, Ricky Kurniawan enggan menjawab hingga artikel ini dimuat.

Baca Juga: Hasil Pertandingan Grup B Euro 2021: Belgia Memperpanjang Rekor Kemenangan, Setelah Mengalahkan Finlandia

Begitu pun Sekretaris Fraksi Gerindra Persatuan DPRD Jawa Barat, Buky Wibawa Karya Guna.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah