Sempat Menyatakan Kagum, Kanselir Jerman Kini Justru Ungkap Tipu Muslihat AS untuk Kuasai Dunia

- 28 Juni 2020, 09:40 WIB
KANSELIR Jerman Angela Merkel dan Presiden Amerika Serikat Donald Trump.*
KANSELIR Jerman Angela Merkel dan Presiden Amerika Serikat Donald Trump.* /The Guardian/

Pihaknya akan terus mengedepankan soal pertahanan untuk meningkatkan kemampuan militer di negara tersebut.

Merkel pun kini mengungkapkan tipu muslihat Amerika Serikat yang ia sebut kini tengah berambisi untuk menjadi pemimpin dunia.

"Kami tahu, bahwa Amerika Serikat ingin menjadi negara terkuat di dunia," kata Merkel dalam sebuah wawancara.

Berbagai jalan telah ditempuh AS untuk menjadi negara yang selalu dipandang baik di mata dunia, dengan selalu memberikan bantuannya pada negara lain.

Baca Juga: Pedagang Cuanki yang Ludahi Mangkuk Pembeli Tak Diproses Hukum, Polisi Beberkan Alasannya

Namun Merkel mengatakan itu hanyalah upaya AS untuk menjadi negara terkuat di dunia. Merkel bahkan mengatakan, jika AS memiliki keinginan untuk mundur jadi negara terkuat di dunia, hal itu harus patut dicurigai.

"Jika AS sekarang ingin menarik diri dari peran itu atas kehendaknya sendiri, kita harus merenungkannya dengan sangat dalam," tambahnya.***

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: The Guardian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x