Belanja Sehat! Berikut Tips Aman Menerima Paket atau Barang di Tengah Pandemi Covid-19

- 20 Oktober 2020, 11:28 WIB
Ilustrasi belanja onlie.
Ilustrasi belanja onlie. //Pixabay/mohamed_hassan/

PR TASIKMALAYA – Pandemi Covid-19 membuat sebagian orang enggan untuk keluar rumah karena takut terkena virus corona. 

Solusinya mereka menggunakan berbagai aplikasi untuk berbelanja secara online, mulai dari sayuran, makanan, sampai dengan barang-barang seperti skincare, perlengkapan rumah, dan lain-lain.

Meski terkadang sering disepelekan, namun ternyata menjaga kebersihan dan kehigienisan paket yang dipesan itu sangat penting.

Baca Juga: Proyek Vaksin Covid-19 Jepang Diduga Diretas oleh Hacker Asal Tiongkok

Kita tidak tahu paket atau barang-barang yang sudah dipesan tersebut, telah disentuh oleh siapa saja, yang mungkin saja sudah terpapar virus atau bakteri berbahaya.

Menurut Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit AS (CDC), risiko penularan dari kemasan makanan mungkin rendah, tetapi sangat disarankan untuk segera membuang kemasan paket tersebut, seperti kotak dan kertas timah, hingga plastik.

Sebuah studi baru menemukan bahwa virus corona dapat bertahan di beberapa permukaan, seperti plastik, stainless steel hingga tiga hari.

Baca Juga: Bunuh Wanita dan Memasukkannya ke Dalam Kardus, Pelaku Diduga Masih Berkeliaran di Hutan Cirebon

Dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari laman Indonesiabaik.id yang juga dikelola oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika, memberikan beberapa tips Tips Aman Menerima Paket atau Barang Di Tengah Pandemi Covid-19.

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Indonesia Baik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x