Bukan Hanya Sekedar Genetik, Ini Alasan Uban Muncul di Usia Muda

- 23 Juni 2024, 11:25 WIB
Berikut ini adalah beberapa alasan tumbuh uban di usia muda.
Berikut ini adalah beberapa alasan tumbuh uban di usia muda. /Pexels/Andrea Piacquadio

2. Pola Makan yang Kurang Seimbang

Makanan yang bergizi tentunya akan mempengaruhi tumbuh kembang pada tubuh, sehingga sangat penting untuk mencukupinya.

Jika tidak seimbang, tentunya tubuh akan kekurangan mineral, vitamin, zat besi, tembaga, dan lain sebagainya, yang akhirnya menjadi penyebab stres.

Selain itu, kekurangan zat besi juga menjadi salah satu faktor yang harus diperhatikan bagi Anda yang tidak ingin mendapatkan uban di usia muda.

3. Rokok

Baca Juga: Rambut Beruban Merusak Penampilan? Ini Bahan Alami untuk Atasi Uban dengan Mudah

Dalam sebuah penelitian diungkapkan bahwa merokok juga menjadi salah satu faktor penting yang hars diketahui, terkait munculnya uban di usia muda.

Hal ini terjadi karena kandungan atau bahan kimia berbahaya yang terdapat di dalam asap tembakau, dapat mempengaruhi folikel rambut.

Sehingga hal ini menjadi penyebab dari stres oksidatif dan mempercepat proses tumbuhnya uban.

4. Kondisi Medis

Ada beberapa alasan yang menjadi penyebab munculnya uban selain faktor dari gaya hidup, yakni penyakit autoimun.

Penyakit autoimun yang diderita oleh seseorang diketahui dapat mempengaruhi pegmentasi pada rambut, sehingga hal ini menjadi penyebab munculnya uban.

5. Produk Rambut

Setiap orang memiliki tingkat sensitif yang berbeda-beda, termasuk dalam penggunaan produk rambut seperti shampo.

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Pink Villa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah