Sebelum Serangan Jantung, Simak! 9 Tanda Ini Kemungkinan Bisa Memperingatkan Anda

- 26 Mei 2021, 06:20 WIB
Ilustrasi jantung. Sembilan tanda ini bisa peringatkan Anda sebelum terkena serangan jantung.
Ilustrasi jantung. Sembilan tanda ini bisa peringatkan Anda sebelum terkena serangan jantung. /- Foto : Pixabay/Pixabay

Dia juga menekankan bahwa ini tidak boleh dianggap normal dan harus selalu menjadi subjek konsultasi.

7. Merasa tidak enak badan atau mual

Baca Juga: Tahun Kelima Pernikahan Putri Anne dan Arya Saloka, Denny Darko Ungkap Hal Mengejutkan: Berpotensi Retak

Mual juga diangap sebagai gejala yang tidak boleh diabaikan, apalagi jika diikuti dengan muntah.

Selain itu, ketidaknyamanan atau pusing dapat dikaitkan dengan risiko jantung.

8. Nyeri di leher, bahu dan punggung

Baca Juga: Komentari Manuver Politik Ganjar Pranowo, Rocky Gerung: Tetap Nuansa PDIP Akan Terbawa

Nyeri diantara tulang belikat dan lebih umum di bahu dan punggung sering menyebabkan sensasi terbakar.

Seorang perawat dalam kesaksiannya pada sebuah artikel yang disampaikan oleh Ouesr-France, sebelum serangan jantung dirinya merasakan sakit yang mirip dengan robekan otot.

Robekan otot tersebut melintasi punggung atas, tulang belikat dan juga kedua lengan.

Halaman:

Editor: Arman Muharam

Sumber: Motivational Fearless


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x