4 Manfaat Konsumsi Jus Rumput Gandum, Bantu Detokfisikasi Hati

- 12 Desember 2020, 09:09 WIB
Ilustrasi jus rumput gandum atau wheatgrass.
Ilustrasi jus rumput gandum atau wheatgrass. /Pixabay/kkolosov/

PR TASIKMALAYA – Jus wheatgrass atau rumput gandum ialah salah satu minuman bernutrisi yang baik dikonsumsi di pagi hari.

Wheatgrass dapat membantu mendetoksifikasi hati, meningkatkan fungsi kekebalan tubuh, dan lainya karena mengandung banyak klorofil, vitamin esensial dan mikronutrien.

Dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Antara, berikut empat tips manfaat konsumsi jus wheatgrass setiap pagi:

Baca Juga: Roket Starship SN8 SpaceX Gagal Mendarat usai Meledak

1. Menguatkan Kekebalan Tubuh

Jus ini dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh dengan sangat efektif.

Sebab wheatgrass mengandung protein, antioksidan, asam amino esensial, dan serat yang bermanfaat untuk mengatasi berbagai masalah kesehatan seperti radang sendi, sistem pencernaan, masalah kulit dan rambut, dan infeksi virus yang sedang berlangsung.

Baca Juga: Dugaan Politik Uang hingga Pelanggaran ASN di Pilkada Karawang Ditelusuri

2. Menjaga Kebugaran

Kaya akan klorofil (sumber hemoglobin terbaik), 17 jenis asam amino, mikronutrien padat, fitokimia, dan Vitamin A, C, E, K, dan B6.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x