Kekuatan Higuruma Mampu Memojokkan Sukuna di Jujutsu Kaisen 239, Lebih Jenius dari Gojo Satoru

- 17 Oktober 2023, 17:57 WIB
Higuruma dan Yuji menantang Sukuna di manga Jujutsu Kaisen chapter terbaru.
Higuruma dan Yuji menantang Sukuna di manga Jujutsu Kaisen chapter terbaru. /Gege Akutami/

PR TASIKMALAYA – Karakter Higuruma menjadi sosok yang banyak dibicarakan dan mungkin akan beraksi di manga Jujutsu Kaisen chapter 239 yang segera dirilis.

Higuruma datang membawa palu bersamaan dengan Itadori Yuji untuk menjadi lawan Sukuna selanjutnya dalam Jujutsu Kaisen.

Karakter yang digambarkan seorang pengacara ini kemungkinan akan menjadi kunci untuk mengalahkan atau setidaknya membuat Sukuna melemah.

Tingkat kemampuan tinggi yang dimiliki Higuruma mungkin akan diperlihatkan dalam manga JJK 239 yang akan datang.

Baca Juga: Menuju Tamat, Inilah Link Nonton dan Spoiler The Kidnapping Day Episode 11

Namun, seberapa kuat sebetulnya Hiruma sehingga bisa menjadi ancaman nyata bagi Sukuna? Bagaiman perannya di medan pertempuran?

Higuruma, dengan kemampuan teknik kutukan dan bakat alaminya, mungkin akan menjadi peran kunci dalam pertarungan melawan Sukuna.

Kejeniusan Higuruma mungkin saja melampaui Gojo Satoru dalam manga Jujutsu Kaisen.

Jika dibandingkan dengan karakter lain seperti Gojo Satoru, Kenjaku, hingga Sukuna, Higuruma tampaknya mempunyai kecerdasan yang lebih di atas mereka.

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah