Keistimewaan Hito Hito no Mi Model Nika di One Piece, Zoan dengan Kekuatan Paramecia

- 30 Juli 2023, 21:24 WIB
Luffy berhasil awakening buah iblis Hito Hito no Mi: Model Nika.
Luffy berhasil awakening buah iblis Hito Hito no Mi: Model Nika. /Eiichiro Oda/Toei Animation/

PR TASIKMALAYA – Akhirnya anime One Piece akan menampilkan perubahan Gear 5 Monkey D Luffy secara keseluruhan pada episode 1071, yakni mode Sun God Nika.

Luffy berhasil membangkitkan kekuatan asli dari buah iblis miliknya yakni Hito Hito no Mi: Model Nika setelah hampir mati di tangan Kaido.

Awakening Hito Hito no Mi: Model Nika terjadi di saat semua aliansi Luffy putus asa karena Topi Jerami dikalahkan oleh Kaido.

Dengan terkuaknya buah iblis Luffy yang ternyata bukan Gomu Gomu no Mi melainkan Hito Hito no Mi, muncul fakta menarik lainnya.

Baca Juga: Hoaks! Jenderal Moeldoko Menggantikan Menteri Pertanian pada Juli 2023

Fakta pertama adalah buah iblis Luffy bukan tipe Paramecia melainkan Zoan. Gorosei mengatakan bahwa buah itu adalah Mythical Zoan.

Lalu, apa lagi fakta menarik dari buah iblis milik Luffy? Apa saja keistimewaan dari buah yang memungkinkan penggunanya bertubuh seperti karet itu?

1. Gorosei Takut dengan Buah Iblis Luffy

Keistimewaan Hito Hito no Mi: Model Nika terlihat ketika Gorosei mengungakpkan rasa takutnya terhadap buah iblis itu.

Baca Juga: The Uncanny Counter Season 2 Episode 2: Spoiler, Jadwal Tayang, dan Link Nonton di Netflix

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x