Kumpulan Fakta Menarik Dr Romantic 3, Fans Han Suk Kyu Yuk Merapat!

Tayang: 25 Mei 2023, 21:17 WIB
Penulis: Fadhli Syafaat
Editor: Al Makruf Yoga Pratama
Ketahui fakta menarik dari drakor Dr Romantic 3.
Ketahui fakta menarik dari drakor Dr Romantic 3. /Disney/

PR TASIKMALAYA – Pada artikel ini akan membahas soal berbagai fakta menarik soal drama korea atau drakor berjudul Dr Romantic 3. Adapun penjelasan melalui artikel ini akan dibuat lebih singkat.

Drakor Dr Romantic 3 musim ketiga sudah memasuki episode 8, banyak momen menarik yang diperlihatkan pada serial ini. Hingga fans mulai memberikan berbagai teori menarik.

Diketahui cerita dari Dr Romantic 3 semakin seru dan karakter-karakter baru mulai diperkenalkan untuk menambah keseruan drakor yang tayang di Disney Plus Hotstar.

Berikut adalah kumpulan fakta menarik mengenai drakor Dr Romantic 3, dilansir dari ANTARA.

Baca Juga: Song Joong Ki Hadiri Festival Film Cannes Sendirian, Keberadaan Katy Louise Saunders Dipertanyakan

1. Perkembangan cerita Dr Romantic 3 lebih baik dari season sebelumnya

2. Para pemain lama diajak oleh Lee Sungkyoung untuk terlibat dalam Dr Romantic 3

3. Dalam produksi Dr Romantic 3, sejumlah dokter medis asli dilibatkan untuk menjadi penasihat.

4. Ada julukan khusus untuk tenaga medis Rumah Sakit Doldam, yaitu Doldam-gers.

Baca Juga: Kim So Hyun dan Hwang Minhyun Bintangi Drama My Lovely Liar, Ini Sinopsisnya!

Halaman:

Tags

Terkini

Trending

Berita Pilgub